PERAJIN WAYANG KULIT

  • 27 April 2011 09:30
PERAJIN WAYANG KULIT
INDRAMAYU, 27/4 - PERAJIN WAYANG KULIT. Ki dalang Suparma (54th) menyelesaikan pembuatan wayang kulit purwa di desa Tambi, Kecamatan Sliyeg, Kabupaten Indramayu, jawa barat, Selasa (26/4). dalam satu bulan Ki Suparma mampu membuat 3-5 buah wayang kulit yang dijual seharga Rp. 500rb hingga Rp.3jt tergantung tingkat kerumitan, sementara permintaan wayang kulit meningkat untuk kolektor wayang dan dalang wayang. FOTO ANTARA/Dedhez Anggara/ed/hp/11.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1365
Ukuran Berkas
903.53 KB
Disiarkan
27/04/2011 09:30 WIB
Fotografer
Dedhez Anggara
Editor