JAWA TIMUR MELAJU KE FINAL TENIS BEREGU PUTRA

  • 30 September 2021 11:25
JAWA TIMUR MELAJU KE FINAL TENIS BEREGU PUTRA
Petenis Jawa Timur Christoper Rungkat mengembalikan bola ke arah lawannya petenis Papua Barat Achad Imam Ma'ruf dalam partai semi final tenis beregu putra PON Papua di Jayapura, Papua, Kamis (30/9/2021). Jawa Timur berhasil melaju ke final setelah menang atas Papua Barat dengan skor 2-0. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2661
Ukuran Berkas
1.36 MB
Disiarkan
30/09/2021 11:25 WIB
Fotografer
Akbar Nugroho Gumay
Editor
Widodo S Jusuf