KENAIKAN HARGA TBS SAWIT DI KALSEL

  • 11 November 2021 16:25
KENAIKAN HARGA TBS SAWIT DI KALSEL
Pekerja memanen tandan buah segar kelapa sawit di kebun milik salah satu perusahaan kelapa sawit di Kecamatan Candi Laras Selatan, Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan, Kamis (11/11/2021). Harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit di Kalimantan Selatan naik dari Rp2.500 per kilogram menjadi Rp2.790 per kilogram karena tingginya permintaan pasar serta dipengaruhi adanya pabrik biodesel yang tengah didorong pemerintah untuk hilirisasi dan industrialisasi kelapa sawit. ANTARA FOTO/Bayu Pratama S/tom.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
2.15 MB
Disiarkan
11/11/2021 16:25 WIB
Fotografer
Bayu Pratama S
Editor
Rahmadi Rekotomo