PAMERAN TIPOGRAFI TYPEFEST 2022

  • 11 Mei 2022 16:45
PAMERAN TIPOGRAFI TYPEFEST 2022
Pengunjung melihat-lihat karya tipografi yang dipamerkan pada "Typefest 2022, International Typography Biennial" di Taman Budaya Jawa Tengah (TBJT), Solo, Jawa Tengah, Rabu (11/5/2022). Pemeran yang bertema "Rhetoric of Maxim" tersebut memamerkan 48 karya tipografi dari 31 peserta dari dalam dan luar negeri dan berlangsung hingga 12 Mei mendatang. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/aww.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
2.73 MB
Disiarkan
11/05/2022 16:45 WIB
Fotografer
Mohammad Ayudha
Editor
Andika Wahyu