LATIHAN PERDANA TIMNAS JELANG KUALIFIKASI PIALA ASIA

  • 26 Mei 2022 20:30
LATIHAN PERDANA TIMNAS JELANG KUALIFIKASI PIALA ASIA
Pesepak bola Timnas Indonesia Stefano Lilipaly mengikuti sesi latihan perdana di Kawasan Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (26/5/2022). Timnas Indonesia memulai pemusatan latihan sebagai persiapan jelang laga FIFA Match Day Timnas Indonesia vs Bangladesh pada Rabu, 1 Juni di Bandung dan kualifikasi Piala Asia 2023 yang digelar pada 8-14 Juni di Kuwait. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/YU
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1014x1521
Ukuran Berkas
1.76 MB
Disiarkan
26/05/2022 20:30 WIB
Fotografer
Hafidz Mubarak A
Editor
Yusran Uccang