AKSI LEVEL 42

  • 12 Oktober 2011 10:40
AKSI LEVEL 42
JAKARTA, 12/10 - AKSI LEVEL 42. Grup musik beraliran Jazzy Funk asal London, Level 42 beraksi dalam konser bertajuk "" 30th Anniversary 1980-2010 World Tour 2011" di Grand Melia, Jakarta, Selasa, (11/10). Dalam konser perayaan 30 tahun karir bermusiknya itu membawakan sejumlah hits seperti 'Lesson in love', 'Love Games', 'The Sun Goes Down', 'All Over You', To Be With You Again', 'The Chinese Way', dan 'Something About You'.FOTO ANTARA/Teresia May/Koz/Spt/11.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3456x2304
Ukuran Berkas
559.48 KB
Disiarkan
12/10/2011 10:40 WIB
Fotografer
Teresia May
Editor