AKSI SIMPATIK SUPORTER SEPAK BOLA

  • 24 Februari 2023 18:25
AKSI SIMPATIK SUPORTER SEPAK BOLA
Sejumlah perwakilan suporter dari Persebaya dan PSM Makassar membentangkan spanduk bertuliskan "Damailah Suporter Indonesia" di sela pertandingan Liga 1 di Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik, Jawa Timur, Jumat (24/2/2023). Aksi simpatik tersebut bertujuan untuk menyebarkan semangat damai di antara para suporter sepak bola di seluruh Indonesia. ANTARA FOTO/Moch Asim/nym.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2666
Ukuran Berkas
2.06 MB
Disiarkan
24/02/2023 18:25 WIB
Fotografer
Moch Asim
Editor
Nyoman Budhiyana