PERSIAPAN ARMADA KAPAL PENYEBERANGAN JELANG ARUS MUDIK DI BATAM

  • 5 April 2023 14:50
PERSIAPAN ARMADA KAPAL PENYEBERANGAN  JELANG ARUS MUDIK DI BATAM
Sebuah kapal cepat melintas di dekat kapal Roll on/Roll off (RoRo) yang berlabuh di Pelabuhan ASDP Telaga Punggur, Batam, Kepulauan Riau, Rabu (5/4/2023). PT Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (ASDP) Cabang Batam telah menyiapkan sebanyak 18 unit armada kapal penyeberangan pelayaran antar pulau dan antar provinsi untuk mengantisipasi lonjakan penumpang saat menjelang lebaran 2023. ANTARA FOTO/Teguh Prihatna/hp.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
2.1 MB
Disiarkan
05/04/2023 14:50 WIB
Fotografer
Teguh Prihatna
Editor
Hermanus Prihatna