GUBERNUR DKI JAYA RESMIKAN ASRAMA PELAJAR PUTRA DI PULAU PRAMUKA

  • 7 Mei 1980 02:08
GUBERNUR DKI JAYA RESMIKAN ASRAMA PELAJAR PUTRA DI PULAU PRAMUKA
JAKARTA,7-5-1980.Gubernur DKI Jaya Tjokropranolo bersama dengan Ketua DPRD DKI Jaya Darmo Bandoro dari Selasa meresmikan pemakaian Asrama pelajar putra dan sekaligus meletakan batu pertama Asrama pelajar putri di gugusan Pulau Seribu yang terletak di Pulau Pramuka.Rabu (7/5/1980) Asrama tsb dibangun dengan APBD 1979/80 dengan biaya Rp.87 juta termasuk peralatan batu pertama. ANTARA FOTO/Ali Anwar/hm/dw.
Tags:

Lisensi

Pilih lisensi yang sesuai kebutuhan
Rp 500.000.000
Lisensi pemberitaan, 1024 px
Rp 1.000.000.000
Pameran foto, Penerbitan dan Penggunaan Pribadi (2048x1345 px)
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1345
Ukuran Berkas
372.54 KB
Disiarkan
07/05/1980 02:08 WIB
Fotografer
Ali Anwar
Editor