ADAT SUKU KAMORO

  • 13 Februari 2012 10:30
ADAT SUKU KAMORO
MIMIKA, 13/2 - TARI IKAN. Tari Ikan dalam bahasa Kamoro "Tari Erka" , merupakan salah satu atraksi seni budaya suku asli Kamoro dari Kampung Nayaro yang digelar dalam rangka peletakkan batu pertama Gereja Katolik Santo Blasius, Kampung Miyoko, Distrik Mimika Tengah, Kab. Mimika, Papua, Minggu (12/2). Tarian tersebut menceritakan sekelompok warga nelayan asli Kamoro dari kampung Miyoko yang merasa gembira dengan hasil tangkapannya, sebagai ucapan syukur dan erima kasih kepada Sang Pencipta. FOTO ANTARA/Hhusyen Abdillah/Koz/Spt/12.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1593x1069
Ukuran Berkas
666.22 KB
Disiarkan
13/02/2012 10:30 WIB
Fotografer
Husyen Abdillah
Editor