Pascakebakaran rumah semipermanen di Jakarta Timur

  • 30 Mei 2023 10:05
Pascakebakaran rumah semipermanen di Jakarta Timur
Sejumlah petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) membawa perlengkapan untuk tenda darurat bagi warga terdampak kebakaran rumah semipermanen di Duren Sawit, Jakarta Timur, Selasa (30/5/2023). Menurut petugas sebanyak 19 unit mobil pemadam dikerahkan untuk memadamkan api dalam kebakaran yang terjadi pada Selasa (30/5) pukul 02.40 WIB dan mengakibatkan satu orang meninggal dunia, sementara penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan pihak terkait. ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah/tom.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3333
Ukuran Berkas
2.06 MB
Disiarkan
30/05/2023 10:05 WIB
Fotografer
Fakhri Hermansyah
Editor
Rahmadi Rekotomo