Kunjungan kerja Menteri Ketenagakerjaan di Kudus

  • 31 Mei 2023 13:00
Kunjungan kerja Menteri Ketenagakerjaan di Kudus
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah (tengah) berdialog dengan pekerja saat kunjungan kerja di salah satu pabrik rokok di Kudus, Jawa Tengah, Rabu (31/5/2023). Dalam kunjungan itu Ida Fauziyah menemui sejumlah pekerja dan memastikan penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) guna membangun ekosistem ketenagakerjaan yang unggul dan meningkatkan produktivitas kerja. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/nym.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4288x2848
Ukuran Berkas
2.83 MB
Disiarkan
31/05/2023 13:00 WIB
Fotografer
Yusuf Nugroho
Editor
Nyoman Budhiyana