Rilis kasus penggagalan penyelundupan benih lobster

  • 6 Mei 2024 14:30
Rilis kasus penggagalan penyelundupan benih lobster
Plt Dirjen PSDKP KKP Pung Nugroho Saksono (kedua kiri) didampingi Komandan Gugus Keamanan Laut (Guskamla) Koarmada I Kolonel Laut (P) Anung Sutanto (kedua kanan), Komandan Pangkalan TNI AL Palembang Kolonel Laut (P) Sandy Kurniawan (kiri) dan Asisten Khusus Menteri KKP Tugas Media dan Komunikasi Publik Doni Ismanto (kanan) menunjukkan barang bukti kepada wartawan saat rilis kasus penggagalan penyelundupan benih bening lobster di Pangkalan TNI AL (Lanal) Palembang, Sumatera Selatan, Senin (6/5/2024). Lanal Palembang menggagalkan penyelundupan benih bening lobster sebanyak 99.648 ekor senilai Rp15 Miliar yang akan diselundupkan menuju Singapura. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi/YU
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3334
Ukuran Berkas
6.17 MB
Disiarkan
06/05/2024 14:30 WIB
Fotografer
Nova Wahyudi
Editor
Yusran Uccang