Industri rumahan sepatu di Kediri

  • 22 Juli 2024 19:50
Industri rumahan sepatu di Kediri
Pengunjung mengamati proses pembuatan sepatu kulit di industri rumahan sepatu Legacy di Desa Gedangsewu, Kediri, Jawa Timur, Senin (22/7/2024). Sepatu berbahan baku kulit sapi tersebut mengandalkan permasaran secara daring sehingga mampu memiliki pelanggan dari berbagai daerah hingga ke Malaysia dan Singapura dengan harga jual Rp150 ribu-Rp750 ribu per pasang. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/Spt.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4371x2914
Ukuran Berkas
2.55 MB
Disiarkan
22/07/2024 19:50 WIB
Fotografer
Prasetia Fauzani
Editor
Saptono