IDENTIFIKASI ARCA

  • 27 Juli 2012 14:05
IDENTIFIKASI ARCA
MALANG, 27/7 - IDENTIFIKASI ARCA. Seorang petugas dari BP3 Trowulan, melakukan identifikasi terhadap arca singha stimba yang berada di areal persawahan di Desa Merjosari, Malang, Jawa Timur, Jumat (27/7). Arca berbentuk singa tersebut merupakan peninggalan kerajaan tertua di Jawa Timur yakni Kanjuruhan pada abad 10 Masehi. FOTO ANTARA/Ari Bowo Sucipto/ed/Spt/12.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2999x2035
Ukuran Berkas
1.3 MB
Disiarkan
27/07/2012 14:05 WIB
Fotografer
Ari Bowo Sucipto
Editor