Jakarta Elektrik PLN menang atas Gresik Petrokimia

Pevoli putri Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia Tran Thi Thanh Thuy (kiri) berusaha mengembalikan bola dari pevoli Jakarta Elektrik PLN Afifah (kanan) dalam pertandingan Proliga 2025 Putaran Pertama Minggu Ketiga di GOR Ken Arok, Malang, Jawa Timur, Jumat (17/1/2025). Jakarta Elektrik PLN menang atas Gresik Petrokimia dengan skor akhir 3-0 (25-23, 25-19, 25-18). ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/nym.
Foto Terkait
Tags: