BRI Liga 1: Persija Jakarta imbang melawan Persis Solo

Pesepak bola Persis Solo Fransiskus Alesandro Nimo Olepue berusaha menahan bola umpan rekannya saat pertandingan melawan Persija Jakarta pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Minggu (26/1/2025). Persija Jakarta imbang melawan Persis Solo dengan skor 3-3. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/foc.
Foto Terkait
Tags: