PILKADA PERTAMA

  • 27 Januari 2008 17:36
PILKADA PERTAMA
BEKASI, 27/1 - PILKADA PERTAMA. Petugas TPS 43 Perumahan Graha Harapan, Mustika Jaya tengah melakukan penghitungan suara pada Pemilu Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah 2008, di Bekasi, Jabar, Minggu (27/1) . Pilkada Kota Bekasi Ini merupakan pemilihan langsung pertama bagi warga Kota Bekasi untuk memilih walikota yang diadakan di 2.568 TPS, dan tiga pasang calon walikota/wakil walikota telah ditetapkan KPUD Kota Bekasi adalah pasangan Ahmad Syaikhu/Kamaluddin Djaini (nomer urut 1), pasangan Mochtar Mohamad/Rahmat Effendi (nomer urut 2) dan pasangan Awing Asmawi/Ronny Hermawan (nomer 3). FOTO ANTARA/Pandu Dewantara/ss/hp/08
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1361
Ukuran Berkas
385.44 KB
Disiarkan
27/01/2008 17:36 WIB
Fotografer
Pandu Dewantara
Editor