PENGUNGSI GEMPA SHALAT TARAWEH

  • 13 Juli 2013 21:50
PENGUNGSI GEMPA SHALAT TARAWEH
Korban gempa melaksanakan ibadah sholat taraweh di lokasi pengungsian Desa Kute Gelime,Ketol, Aceh Tengah, Sabtu (13/7). Bencana gempa dengan kekuatan 6,2 SR yang terjadi pada 2 Juli 2013 mengakibatkan sekitar 50 ribu lebih warga di Kabupaten Aceh Tengah dan mengungsi Bener Meriah terpaksa menjalani ibadah puasa di tenda pengungsian. ANTARA FOTO/Irwansyah Putra/13.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
996 KB
Disiarkan
13/07/2013 21:50 WIB
Fotografer
Irwansyah Putra
Editor