EVAKUASI TRUK BBM PERTAMINA

  • 6 Agustus 2013 19:35
EVAKUASI TRUK  BBM PERTAMINA
Seorang petugas Pertamina melintas di depan truk tangki BBM milik Pertamina yang mengalami kecelakaan di depan gerbang tol Cikupa, Tangerang, Banten, Selasa (6/8). Evakuasi truk tangki tersebut membutuhkan waktu selama lima jam dan pengelola tol Tangerang-Merak Marga Mandala Sakti (MMS) melakukan penutupan empat pintu gerbang tol, dalam kecelakaan tersebut tidak ada korban jiwa hanya enam orang mengalami luka ringan. ANTARA FOTO/Aditya/Bal/nz/13
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4320x3264
Ukuran Berkas
927.67 KB
Disiarkan
06/08/2013 19:35 WIB
Fotografer
Aditya
Editor