PROGRAM PEMBERDAYAAN EKONOMI BII

  • 7 September 2013 16:50
PROGRAM PEMBERDAYAAN EKONOMI BII
Pjs Presdir PT Bank Internasional Indonesia Tbk (BII) Thila Nadason (kiri) bersama Komisaris Umar Juoro (kanan) dan Ketua Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia Marwah Daud, melihat produk pertanian anggota BMT disela pemberian dana BII kepada BMT, di Jakarta, Jumat (6/9). BII melalui program Corporate Social Responsibility meluncurkan program pemberdayaan ekonomi bagi anggota Baitul Maal Wa Tamwil (BMT) dengan memberikan dukungan dana Rp 1 miliar kepada 10 BMT di enam wilayah di Indonesia untuk selanjutnya disalurkan kepada anggota BMT untuk usaha seperti pertanian, perkebunan, perdagangan umum dan jasa. ANTARA FOTO/Audy Alwi/ama/13
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3156x2022
Ukuran Berkas
3.14 MB
Disiarkan
07/09/2013 16:50 WIB
Fotografer
Audy Alwi
Editor