MULAI DITANAMI KELAPA SAWIT

  • 9 September 2013 21:10
MULAI DITANAMI KELAPA SAWIT
Pemandangan dari udara sebagian Taman Nasional Tesso Nilo (TNTN), Riau, yang mulai ditanami kelapa sawit setelah dibakar oleh perambah, Senin (9/9). TNTN merupakan taman yang dikelola secara kolaboratif bersama Word Wide Fund for Nature, dan menurut data perambahan tahun 2012, dari total 103.000 hektare, sekitar 72.176 hektare kawasan TNTN telah habis dijarah masyarakat pendatang. FOTO ANTARA/iskandar/ama/13
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2000x1328
Ukuran Berkas
2.39 MB
Disiarkan
09/09/2013 21:10 WIB
Fotografer
Iskandar
Editor