KAMPANYE KETERBUKAAN INFORMASI

  • 28 September 2013 14:25
KAMPANYE KETERBUKAAN INFORMASI
Pelajar SMP membubuhkan tanda tangan di spanduk seruan "Keterbukaan Informasi" dalam rangka Hari Hak Untuk Tahu Internasional, di Silang Monas, Jakarta, Sabtu (28/9). Aksi simpatik yang diprakarsai Komisi Informasi Pusat bekerjasama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika, dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) tersebut untuk menyerukan agar seluruh pejabat publik serius melayani permintaan informasi dari masyarakat sebagai bagian dari penegakan HAM sesuai dengan UU Keterbukaan Informasi Publik (KIP). ANTARA FOTO/Yudhi Mahatma/ed/mes/13
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2039
Ukuran Berkas
860.76 KB
Disiarkan
28/09/2013 14:25 WIB
Fotografer
Yudhi Mahatma
Editor