BURUNG HANTU PENGENDALI TIKUS

  • 20 Desember 2013 18:10
BURUNG HANTU PENGENDALI TIKUS
Deputi Direktur Seed Operation PT East West Seed Indonesia (Ewindo) Agung Subroto (kiri) mengenalkan teknik pengendalian hama tikus dengan burung hantu (Tyto alba) kepada petani di Desa Bumiharjo, Glenmore, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (20/12). Ewindo perusahaan benih sayuran hibrida "Cap Panah Merah" pada tahap awal membangun 10 karantina dan 20 rumah burung hantu yang merupakan predator alami tikus di area pertanian di Jawa Timur. ANTARA FOTO/Seno/ss/mes/13.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x1956
Ukuran Berkas
770.84 KB
Disiarkan
20/12/2013 18:10 WIB
Fotografer
Seno
Editor