PERAJIN UKIR AKAR POHON JATI

  • 15 Januari 2014 13:15
PERAJIN UKIR AKAR POHON JATI
Perajin Ukir Gambol dari akar pohon jati menyelesaikan meja ukirannya, di Kampung Siluman, Purwaharja, Banjar, Jawa Barat, Rabu (15/1). Proses pengerjaan ukir gambol tersebut memakan waktu cukup lama berkisar satu sampai dua bulan, hasil produksi ukiran gambol yang dijadikan meja dan kursi tersebut dijual berkisar Rp 3.500.000 sampai Rp 5.000.000 per satu set. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/Koz/pd/14.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1375
Ukuran Berkas
523.91 KB
Disiarkan
15/01/2014 13:15 WIB
Fotografer
Adeng Bustomi
Editor