DOA KORBAN LAPINDO

  • 28 Maret 2014 18:07
DOA KORBAN LAPINDO
Sejumlah warga korban semburan lumpur Lapindo Brantas yang berada di dalam peta terdampak menggelar doa dan sujud syukur diatas tanggul penahan lumpur titik 42, Porong, Sidoarjo, Jatim, Jum'at (28/3). Doa dan sujud syukur ini terkait atas keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang mengabulkan gugatan uji materi UU Nomor 15 tahun 2013 tentang perubahan APBN 2013. Dalam putusan tersebut, MK meminta agar pemerintah tidak melakukan diskriminasi dalam memperlakukan korban semburan lumpur Lapindo Brantas, baik di dalam peta terdampak dan di luar peta terdampak. ANTARA FOTO/Suryanto/EI/ed/nz/14.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3504x2336
Ukuran Berkas
1.56 MB
Disiarkan
28/03/2014 18:07 WIB
Fotografer
Suryanto
Editor