PERAGAAN BUSANA BATIK

  • 23 Mei 2014 18:42
PERAGAAN BUSANA BATIK
Model mengenakan pakaian batik gaya modern pada peragaan busana batik bertema "Play it Cool" di Rumah Batik Danar Hadi, di Semarang, Jateng, Jumat (23/5). Peragaan busana ini sebagai salah satu upaya untuk mengusung batik menjadi tren modern namun tetap menonjolkan nilai-nilai kebudayaan dan etnik Indonesia. FOTO ANTARA/R. Rekotomo/ed/mes/14.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x1913
Ukuran Berkas
846.81 KB
Disiarkan
23/05/2014 18:42 WIB
Fotografer
R. Rekotomo
Editor