LABA BERSIH INDORITEL MELONJAK

  • 19 Juni 2014 17:55
LABA BERSIH INDORITEL MELONJAK
Presiden Direktur PT Indoritel Makmur Internasional Tbk Harjono Wreksoremboko (kanan) bersama Direktur Evensius Go (kiri) dan Direktur Haliman Kustedjo berbincang disela paparan publik, di Jakarta, Rabu (19/6). Sepanjang 2013 laba bersih PT Indoritel Makmur Internasional Tbk (DNET) melonjak menjadi Rp192,9 miliar dari kinerja pada 2012 sebesar Rp 221 juta, ditopang akuisisi Perseroan terhadap Indomaret, Sariroti (ROTI) dan Kentucky Fried Chicken (FAST). ANTARA FOTO/Audy Alwi/ss/mes/14
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3904x2368
Ukuran Berkas
725.97 KB
Disiarkan
19/06/2014 17:55 WIB
Fotografer
Audy Alwi
Editor