TRADISI OJUNG PASURUAN

  • 31 Agustus 2014 10:10
TRADISI OJUNG PASURUAN
Dua warga saling memukul dengan menggunakan rotan dalam tradisi Ojung yang digelar di halaman Balai Desa Rembang, Pasuruan, Jatim, Sabtu (30/8). Tradisi ojung tersebut digelar dalam rangka memeriahkan HUT RI Ke-69 serta sebagai bentuk pelestarian budaya yang dilakukan turun temurun untuk ritual saat musim kemarau untuk meminta hujan. ANTARA FOTO/Adhitya Hendra/mes/14.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2106x1413
Ukuran Berkas
1.08 MB
Disiarkan
31/08/2014 10:10 WIB
Fotografer
Adhitya Hendra
Editor