HARI CUCI TANGAN SEDUNIA

  • 27 Oktober 2014 17:20
HARI CUCI TANGAN SEDUNIA
Sejumlah anak pelajar berkebutuhan khusus Sekolah Luar Biasa (SLB) mendengar bimbingan saat praktik mengosok gigi yang benar pada peringatan Hari Cuci Tangan Sedunia ke-7 di halaman SLB Uteun Geulinggang, Dewantara, Aceh. Senin (27/10). Kegiatan yang diikuti pelajar SD-SB, SMP-LB keterbelakangan mental seperti tuna rungu, tuna Netra, tuna Daksa, dan tuna Grhita itu untuk menyiapkan generasi sehat, mengosok gigi dan membiasakan cuci tangan pakai sabun (CTPS) sejak dini. ANTARA FOTO/Rahmad/Rei/ama/14.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
429.71 KB
Disiarkan
27/10/2014 17:20 WIB
Fotografer
Rahmad
Editor