PEMBATIK KESULITAN MENAIKKAN HARGA

  • 10 Januari 2015 16:30
PEMBATIK KESULITAN MENAIKKAN HARGA
Sejorang pembatik mengecek hp-nya disela menyelesaikan pembuatan batik tegalan di salahsatu perajin batik rumahan Kelurahan Kalinyamat Wetan, Tegal, Jawa Tengah, Sabtu (10/1). Sejumlah produsen batik mengaku kesulitan menaikkan harga batik, sedangkan harga bahan baku batik naik 30 persen seperti malam dari Rp. 19 ribu menjadi Rp. 30 ribu, kain mori naik dari Rp. 30 ribu menjadi Rp. 35 ribu per lembar dan minyak tanah naik dari Rp. 13 ribu menjadi Rp. 15 ribu per liter. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/Asf/pd/15.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3600x2391
Ukuran Berkas
2.09 MB
Disiarkan
10/01/2015 16:30 WIB
Fotografer
Oky Lukmansyah
Editor