KESULITAN BAHAN BAKU IKAN ASIN

  • 14 Januari 2015 18:30
KESULITAN BAHAN BAKU IKAN ASIN
Sejumlah pekerja menjemur ikan asin di sentra industri ikan asin Jongor, Tegal, Jateng, Rabu (14/1). Tidak melautnya nelayan akibat cuaca buruk dan gelombang tinggi, berdampak pada pasokan bahan baku ikan asin langka, sehingga produksi ikan asin menurun 30 persen dan harga ikan asin naik seperti ikan asin layang naik dari Rp 10 ribu menjadi Rp 15 ribu per kilo dan ikan asin keting dari Rp 15 ribu menjadi Rp 20 ribu per kilo. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/ss/nz/15
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2379x3600
Ukuran Berkas
993.4 KB
Disiarkan
14/01/2015 18:30 WIB
Fotografer
Oky Lukmansyah
Editor