RAZIA PEKAT DI BANDARA

  • 27 Februari 2015 20:15
RAZIA PEKAT DI BANDARA
Petugas kepolisian menggiring sejumlah pelaku kejahatan penyakit masyarakat (pekat) yang berhasil diamankan di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (27/2). Razia gabungan antara Angkasa Pura II, Kepolisian Bandara Soetta dan TNI berhasil mengamankan ratusan pelaku pekat seperti Calo tiket, Porter liar, taksi gelap, parkir liar dan pedagang liar, razia ini dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna Bandara Soekarno Hatta. ANTARA FOTO/Muhamad Iqbal/ed/pd/15
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2826x1812
Ukuran Berkas
1.28 MB
Disiarkan
27/02/2015 20:15 WIB
Fotografer
Muhammad Iqbal
Editor