TEMUAN BENDA PURBAKALA.

  • 14 Januari 2009 13:07
TEMUAN BENDA PURBAKALA.
GIANYAR, 14/1 - TEMUAN BENDA PURBAKALA. Dua petugas dari Balai Arkeologi meneliti benda purbakala berupa tulang belulang manusia yang terkubur dalam sebuah sarkopagus di Desa Keramas, Gianyar, Bali, Rabu (14/1). Benda purbakala yang diperkirakan berumur sekitar 2.000 tahun tersebut dtemukan di kedalaman sekitar 2 meter dan kini masih diteliti lebih lanjut. FOTO ANTARA/Nyoman Budhiana/Koz/hp/09.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1454
Ukuran Berkas
465.42 KB
Disiarkan
14/01/2009 13:07 WIB
Fotografer
Nyoman Budhiana
Editor