SETYA NOVANTO DAN FADLI ZON DILAPORKAN

  • 10 September 2015 09:45
SETYA NOVANTO DAN FADLI ZON DILAPORKAN
Gambar Ketua DPR-RI Setya Novanto dan Wakil Ketua DPR-RI Fadli Zon bersama Donald Trump di salah satu media sosial di Jakarta, Rabu (9/9). Tujuh anggota Dewan Perwakilan Rakyat melaporkan secara resmi kehadiran Ketua DPR Setya Novanto dan Wakil Ketua DPR Fadli Zon pada acara jumpa pers bakal calon Presiden Amerika Serikat Donald Trump, ke Mahkamah Kehormatan Dewan pada Senin (7/9) karena dianggap melanggar Peraturan DPR RI Nomor 1 Tahun 2015 tentang Kode Etik, Pasal 1 ayat 10 tentang Perjalanan Dinas, dan Bab II Ketentuan Umum dan Integritas. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja/foc/15.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.74 MB
Disiarkan
10/09/2015 09:45 WIB
Fotografer
Muhammad Adimaja
Editor