BANDARA SSK II KEMBALI LUMPUH

  • 14 September 2015 16:40
BANDARA SSK II KEMBALI LUMPUH
Landasan pacu tidak beroperasi karena diselimuti kabut asap di Bandara Sultan Syarif Kasim II, di Pekanbaru, Riau, Senin (14/9). Kabut asap kebakaran hutan dan lahan yang menyelimuti landasan pacu bandara mengakibatkan 12 penerbangan menuju dan dari Pekanbaru dibatalkan. ANTARA FOTO/Rony Muharrman/kye/15
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2953x1969
Ukuran Berkas
741.94 KB
Disiarkan
14/09/2015 16:40 WIB
Fotografer
Rony Muharrman
Editor