MUSEUM LOKANANTA

  • 10 Oktober 2015 13:40
MUSEUM LOKANANTA
Pengunjung melihat-lihat koleksi piringan hitam di Musem Lokananta, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (10/10). Lokananta merupakan salah satu tujuan wisata di Kota Solo yang memiliki koleksi lengkap arsip catatan sejarah industri musik Indonesia dan sebanyak 50 ribu keping piringan hitam musik, termasuk berbagai rekaman pidato Presiden Soekarno. ANTARA FOTO/Maulana Surya/kye/15.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3500x2333
Ukuran Berkas
1.02 MB
Disiarkan
10/10/2015 13:40 WIB
Fotografer
Maulana Surya
Editor