TRADISI MANTEN TEMBAKAU

  • 24 November 2015 15:15
TRADISI MANTEN TEMBAKAU
Sejumlah warga membawa berbagai macam sesaji dan pohon tembakau menuju sendang Piwakan saat dilangsungkan ritual Manten Tembakau di kawasan lereng Gunung Sumbing Dusun Gopaan, Genito, Windusari, Magelang, Jateng, Selasa (24/11). Tradisi Manten Tembakau merupakan tradisi turun-temurun masyarakat petani tembakau setempat sebagai ungkapan rasa syukur berakhirnya musim tembakau sekaligus harapan kepada Tuhan agar diberi kesejahteraan serta kemakmuran. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/pd/15
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x1993
Ukuran Berkas
756.68 KB
Disiarkan
24/11/2015 15:15 WIB
Fotografer
Anis Efizudin
Editor