ANUGERAH INDUSTRI HIJAU

  • 16 Desember 2015 20:50
ANUGERAH INDUSTRI HIJAU
Menteri Perindustrian Saleh Husin (kanan) menyerahkan piagam penghargaan Industri Hijau 2015 kepada Direktur PT. GS Battery, Sonny Riza Pahlevi (kanan) di Istana Wapres, Jakarta, Rabu (16/12). PT. GS Battery anak perusahaan dari PT Astra Otoparts Tbk (AUTO) yang memproduksi aki kendaraan bermotor itu meraih penghargaan sebagai perusahaan yang taat terhadap lingkungan dan berkomitmen melakukan usaha efisiensi dari segi produksi dan proses penghematan energi serta melakukan improvement terhadap ketaatan lingkungan di perusahan melalui upaya penghijauan dan pengurangan sampah domestik. ANTARA FOTO/Saptono/Spt/15
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2087
Ukuran Berkas
1.56 MB
Disiarkan
16/12/2015 20:50 WIB
Fotografer
Saptono
Editor