PERESMIAN TAMAN SAINS DAN TEKNOLOGI KOPI DAN KAKAO

  • 20 Mei 2016 21:05
PERESMIAN TAMAN SAINS DAN TEKNOLOGI KOPI DAN KAKAO
Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Mensristekdikti) M Nasir (kiri) berdialog dengan sejumlah peserta pelatihan seusai meresmikan Taman Sains dan Teknologi Kopi dan Kakao (Coffee and Cocoa Science Tehcno Park/CCSTP) di Pusat Penelitian Kopi dan Kakao (Puslitkoka) Indonesia, Rambipuji, Jember, Jawa Timur, Jumat (20/5). Pembangunan Taman Sains dan Teknologi Kopi dan Kakao bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan kapabilitas Puslitkoka sebagai lembaga penelitian, serta pengembangan inovasi dan teknologi komoditas kopi dan kakao, guna mendorong pertumbuhan ekonomi nasional yang meliputi tiga zona yakni riset, pelatihan dan inkubasi, serta industri dan perdagangan. ANTARA FOTO/Seno/kye/16.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
5405x3605
Ukuran Berkas
2.15 MB
Disiarkan
20/05/2016 21:05 WIB
Fotografer
Seno
Editor