LATIHAN SIKATAN DAYA 2016

  • 1 Juni 2016 14:15
LATIHAN SIKATAN DAYA 2016
Pesawat Sukhoi SU 27/30 melepaskan pengecoh radar (flare) saat melakukan latihan Sikatan Daya 2016 tingkat kotama di wilayah Air Weapon Range Dwi Harmono, Kurau Tanah Laut, Kalimantan Selatan, Rabu (1/6). Latihan tersebut merupakan puncak latihan Komando Operasi Angkatan Udara (Koopsau ) II guna menguji kesiapan operasional Koopsau II beserta satuan jajarannya dengan sistem penangkalan dan penindakan terhadap segala bentuk ancaman yang mungkin terjadi di wilayah NKRI. ANTARA FOTO/Dewi Fajriani/kye/16
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1704x1158
Ukuran Berkas
1020.67 KB
Disiarkan
01/06/2016 14:15 WIB
Fotografer
Dewi Fajriani
Editor