PELUNCURAN BUKU OUT OF COMFORT ZONE

  • 13 Juni 2016 19:35
PELUNCURAN BUKU OUT OF COMFORT ZONE
Dirut Peruri yang juga Penulis Buku "Out of Comfort Zone" Prasetio (kiri), menyerahkan buku kepada Deputi Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media Kementerian BUMN Fajar Harry Sampurno, pada peluncuran buku tersebut, di Jakarta, Senin (13/6). Buku serial motivasi dari program trasnformasi Peruri tersebut bercerita mengenai pentingnya sumber daya manusia yang berkompeten sebagai ujung tombak dalam menjalankan bisnis, menata struktur dan sistem serta menciptakan kristalisasi kultur/budaya perusahaan yang sehat. ANTARA FOTO/Audy Alwi/foc/16.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2376x1608
Ukuran Berkas
417.3 KB
Disiarkan
13/06/2016 19:35 WIB
Fotografer
Audy Alwi
Editor