PELANGGAR LALU LINTAS DIMASUKKAN KERANDA

  • 16 Juni 2016 14:20
PELANGGAR LALU LINTAS DIMASUKKAN KERANDA
Seorang pengendara sepeda motor yang melanggar aturan berlalu lintas dihukum untuk berjanji tidak melanggar lagi di dalam keranda mayat pada operasi lalu lintas di Sokaraja, Banyumas, Jateng, Kamis (16/6). Kegiatan tersebut dimaksudkan untuk mengingatkan pemakai kendaraan agar mengutamakan keselamatan berkendara dan setiap pelanggaran lalu lintas bisa mengakibatkan kematian. ANTARA FOTO/Idhad Zakaria/aww/16.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.48 MB
Disiarkan
16/06/2016 14:20 WIB
Fotografer
Idhad Zakaria
Editor