KEJUARAAN RENANG PERAIRAN TERBUKA

  • 2 Agustus 2016 18:35
KEJUARAAN RENANG PERAIRAN TERBUKA
Sejumlah perenang mengikuti nomor 5.000 meter putri Kejuaraan Renang Perairan Terbuka Teluk Ambon Open Water Swimming II di Ambon, Maluku, Selasa (2/8). Medali emas pada nomor 5.000 meter putri diraih Prada Hanan Farmadini dari Jawa Barat dengan catatan waktu 1:16:19,6, disusul medali perak Inka Nur Fadilah Sari dari Jawa Timur dengan catatan waktu 1:16:23,1, dan medali perunggu Valeria Pailine dari SKO Ragunan Jakarta dengan catatan waktu 1:18:23,5. ANTARA FOTO/Izaac Mulyawan/kye/16.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4800x3600
Ukuran Berkas
2.12 MB
Disiarkan
02/08/2016 18:35 WIB
Fotografer
Izaac Mulyawan
Editor