PENUTUPAN TAMBANG

  • 4 Mei 2009 17:36
 PENUTUPAN TAMBANG
GERUNG, 4/5 - DATA WARGA. Sejumlah petugas melakukan pendataan warga dan membagikan suarat edaran Bupati Lombok Barat terkait penutupan sementara tambang emas liar di Desa Kombang, Desa Buwun Emas, Lombok Barat, NTB, Senin (4/5). Penutupan sementara tambang emas liar dilakukan hingga selesainya regulasi dari Pemda Lobar tentang keberadaan tambang emas yang sudah menelan puluhan korban jiwa tersebut. FOTO ANTARA/Budi Afandi/ss/ama/09
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1536
Ukuran Berkas
405.46 KB
Disiarkan
04/05/2009 17:36 WIB
Fotografer
Budi Afandi
Editor