KUNJUNGAN MENTERI SUSI KE JEPARA

  • 5 September 2016 16:20
KUNJUNGAN MENTERI SUSI KE JEPARA
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menebar benih Kepiting Rajungan di Laut Bulu, Jepara, Jawa Tengah, Senin (5/9). Dalam kunjungan itu Susi memberikan bantuan alat tangkap ramah lingkungan secara simbolis kepada nelayan eks cantrang dan menyerahkan Surat Ijin Kapal Pengangkut Ikan (SIKPI) dan Surat Izin Penangkapan Ikan (SIPI) serta bantuan jutaan benih ikan dan udang dan sejumlah sarana produksi perikanan budidaya. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/foc/16.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4288x2848
Ukuran Berkas
2.09 MB
Disiarkan
05/09/2016 16:20 WIB
Fotografer
Yusuf Nugroho
Editor