SEKOLAH DI TENDA DARURAT

  • 16 Desember 2016 15:50
SEKOLAH DI TENDA DARURAT
Sejumlah pelajar Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) mengikuti proses belajar mengajar di tenda darurat pasca sekolah mereka roboh akibat gempa 6,5 SR di Desa Paru Keude, Kecamatan Bandar Baro, Pidie Jaya, Aceh, Jumat (16/12). Pemerintah mengutamakan pembangunan fasilitas umum pascagempa bumi Pidie Jaya dan Bireuen, Aceh seperti sekolah dan tempat ibadah. ANTARA FOTO/Rahmad/pras/16
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3648x5472
Ukuran Berkas
3.42 MB
Disiarkan
16/12/2016 15:50 WIB
Fotografer
Rahmad
Editor