DEKLARASI ANTI PUNGLI KEMENHUB

  • 22 Desember 2016 18:25
DEKLARASI ANTI PUNGLI KEMENHUB
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mendeklarasikan anti pungli bersama pejabat eselon I dan II serta Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) se-Jabotabek di Kantor Pusat Kementerian Perhubungan, Jakarta Pusat, Kamis (22/12). Tujuan acara tersebut agar semua Pejabat Tinggi Madya dan Pratama mempunyai komitmen bersama untuk tidak melakukan pungutan liar dalam setiap pelayanan jasa perhubungan. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah/foc/16.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x1954
Ukuran Berkas
1.26 MB
Disiarkan
22/12/2016 18:25 WIB
Fotografer
Fakhri Hermansyah
Editor