PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA 2016

  • 7 Februari 2017 19:30
PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA 2016
Gedung bertingkat di kawasan Kemayoran, Jakarta, Selasa (7/2). Badan Pusat Statiistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2016 mencapai 5,02 persen, atau lebih rendah dari target yang dipatok pada APBNP 2016 sebesar 5,2 persen. Pemangkasan anggaran belanja pemerintah menjadi salah satu penyebab laju pertumbuhan ekonomi meleset. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar/kye/17.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.37 MB
Disiarkan
07/02/2017 19:30 WIB
Fotografer
Aprillio Akbar
Editor