OPERASI BIBIR SUMBING GRATIS

  • 18 Maret 2017 17:05
OPERASI BIBIR SUMBING GRATIS
Sejumlah dokter bedah melakukan operasi bibir sumbing di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Zubir Mahmud Kabupaten Aceh Timur, Aceh, Sabtu (18/3). Operasi bibir sumbing gratis terhadap 49 warga kurang mampu tersebut merupakan bakti sosial yayasan Smile Train bekerjasama dengan Pemerintah Daerah dan Persatuan Dokter Bedah Plastik Rekonstruksi dan Estetik Indonesia (PERAPI) dan sejak awal tahun 2008 sampai Maret 2017 telah melakukan operasi bibir sumbing gratis sebanyak 3.576 warga di Provinsi Aceh. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/ama/17.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.69 MB
Disiarkan
18/03/2017 17:05 WIB
Fotografer
Syifa Yulinnas
Editor